BUKU INFORMASI PELAYANAN PENGADILAN DENGAN HURUF BRAILE

Pengadilan Militer II-11 Yogyakarta berkomitmen memperkuat pelayanan bagi masyarakat termasuk penyandang disabilitas dengan memberikan pelayanan terbaik termasuk memberikan fasilitas dalam sarana prasarana. Peningkatan pelayanan dengan menambahkan inovasi yaitu dengan pembuatan buku braile mengenai informasi pelayanan yang tersedia di Pengadilan Militer II-11 Yogyakarta yang diharapkan dapat membantu masyarakat terutama penyandang disabilitas untuk mengetahui informasi mengenai Pengadilan […]