PENDAMPINGAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WBBM OLEH BIRO PERENCANAAN & ORGANISASI MAHKAMAH AGUNG RI

Yogyakarta, 13 Oktober 2021 Pengadilan Militer II-11 Yogyakarta menerima Kunjungan Tim Pendampingan Zona Integritas menuju WBBM dari Biro Perencanaan & Organisasi Mahkamah Agung RI. Dalam Kunjungan ini Tim Pendamping berkeliling Kantor Dilmil II-11 Yogyakarta untuk meninjau langsung kesiapan Satuan Kerja yang diusulkan untuk meraih Predikat Wilayah Bebas Bersih Melayani (WBBM), pada Kesempatan ini tidak lupa […]